MAKNA LOGO HIMAFIS
Lambang HIMAFIS terdiri dari 4 bagian, yaitu:
1. Gambar teratai, yang melambangkan persatuan
2. Huruf gamma besar (huruf yunani). Gamma merupakan suatu sinar yang memiliki daya tembus paling besar dibandingkan sinar – sinar lainnya. Huruf ini melambangkan semangat yang harus dimiliki oleh para scientis yang pantang menyerah dan selalu berpikiran untuk maju.
3. Tujuh buah anak panah yang kesemuanya mengarah ke kanan tersusun rapi dengan ketebalan yang berbeda. Anak panah ini melambangkan jenjang/tahap yang harus ditempuh oleh manusia dalam menuntut ilmu, jadi ilmu itu tidak diperoleh secara gampang tetapi memerlukan perjuangan. Ilmu yang dicapai harus digunakan untuk kebaikan bersama, hal ini dilambangkan oleh anak panah yang selalu mengarah kea rah kanan (positif). Dalam ilmu fisika, tujuh buah anak panah ini dimaksudkan untuk melambanagkan spectrum warna.
4. Dan yang terakhit yaitu lambang tak hingga. Melambangkan: masih banyak yang belum kita ketahui dalam ilmu fisika (masih menjadi misteri), dan tugas kitalah sebagai generasi baru untuk mencari tahu dan selalu belajar agar kita tahu.
1. Gambar teratai, yang melambangkan persatuan
2. Huruf gamma besar (huruf yunani). Gamma merupakan suatu sinar yang memiliki daya tembus paling besar dibandingkan sinar – sinar lainnya. Huruf ini melambangkan semangat yang harus dimiliki oleh para scientis yang pantang menyerah dan selalu berpikiran untuk maju.
3. Tujuh buah anak panah yang kesemuanya mengarah ke kanan tersusun rapi dengan ketebalan yang berbeda. Anak panah ini melambangkan jenjang/tahap yang harus ditempuh oleh manusia dalam menuntut ilmu, jadi ilmu itu tidak diperoleh secara gampang tetapi memerlukan perjuangan. Ilmu yang dicapai harus digunakan untuk kebaikan bersama, hal ini dilambangkan oleh anak panah yang selalu mengarah kea rah kanan (positif). Dalam ilmu fisika, tujuh buah anak panah ini dimaksudkan untuk melambanagkan spectrum warna.
4. Dan yang terakhit yaitu lambang tak hingga. Melambangkan: masih banyak yang belum kita ketahui dalam ilmu fisika (masih menjadi misteri), dan tugas kitalah sebagai generasi baru untuk mencari tahu dan selalu belajar agar kita tahu.
Komentar
Posting Komentar